Yth. Kepala SMA Negeri/Swasta se Kabupaten Kendal, dengan ini kami mohon Bapak/Ibu menugaskan Penanggungjawab kegiatan BOMM, BKMM dan Pengadaan Buku Ajar OSN bagi sekolah yang menerima untuk hadir dalam acara Finalisasi Bantuan APBN Perubahan yang dilaksanakan pada :
Hari : Sabtu
Tanggal : 25 September 2010
Waktu : 07.30 WIB
Tempat : Ruang Media SMA N 1 Kendal
Demikian Pemberitahuan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.
Kabid Dikmen
24 September 2010
UNDANGAN FINALSASI BOMM, BKMM dan BUKU OSN
Posted by mas_diaz
9:47 AM, under |
